e-SIMAKSI

Permohonan Surat Izin Masuk Kawasan Taman Nasional Karimunjawa secara Online

TATA CARA PERMOHONAN IJIN MASUK KAWASAN KONSERVASI - TAMAN NASIONAL KARIMUNJAWA

Alur Penerbitan Ijin Masuk Kawasan Konservasi

Persyaratan umum SIMAKSI yang harus disiapkan oleh pemohon.

  1. Pemohon WNI
    1. Surat permohonan izin memasuki kawasan TN Karimunjawa yang ditujukan kepada Kepala Balai Taman Nasional Karimunjawa (Surat Pengantar).

      File scan berformat *.PDF/*.JPG dengan ukuran maksimum 800 KB

    2. Rencana kegiatan (proposal).

      File scan berformat *.PDF dengan ukuran maksimum 1,5 MB

    3. Fotokopi KTP pemohon.

      File scan berformat *.PDF/*.JPG dengan ukuran maksimum 800 KB

    4. Membawa materai Rp. 10.000,00 sebanyak 1 (satu) buah.
    5. Membayar Pungutan Negara Bukan Pajak (PNBP) yang berlaku di kawasan Taman Nasional Karimunjawa
  2. Applicants for foreigners (WNA)
    1. Photocopy of SIMAKSI from the Secretariat Directorat General KSDAE
    2. Photocopy of the applicant's passport and visa.
    3. Activity plan (proposal).
    4. Bring a stamp of Rp. 10,000.00 as much as 1 piece.
    5. Paying Non-Tax State Levies (PNBP) in force in the Karimunjawa National Park.

  INFORMASI

Untuk informasi dan keterangan lebih lanjut dapat menghubungi:
Kantor Balai Taman Nasional Karimunjawa
Jl. Sinar Waluyo Raya No. 248, Ketileng, Semarang
No. Telp : 024 - 76738248, Email: btnkj@yahoo.co.id